Scroll untuk baca artikel
Lainnya

Perbedaan, Tier, dan Fungsi Influencers yang Harus Brand Tau!

47
×

Perbedaan, Tier, dan Fungsi Influencers yang Harus Brand Tau!

Sebarkan artikel ini
Perbedaan, Tier, dan Fungsi Influencers yang Harus Brand Tau!

Untuk itu, sebelum bekerjasama dengan macro-influencers, ada baiknya kamu memantau tingkat engagement rate dan juga cek followersnya untuk memastikan jumlah followers asli

Momen tepat untuk kerjasama dengan macro-influencers:

  • Ketika prioritas brand kamu adalah menjangkau target market luas dan tidak terfokus pada niche atau area geografis yang spesifik
  • Kamu punya budget

Mega-Influencers

Dengan reach tertinggi dari influencers lainnya, biasanya mereka punya followers dari berbagai belahan dunia, mereka adalah influencers yang juga selebriti terkenal diluar internet.

Kelemahan Mega-influencers adalah tingkat otentisitas mereka di mata audiens. Kolaborasi yang sering dengan banyak brand membuat audiensnya merasa produk yang di pajang hanya rotasi produk. Dan gaya hidup yang biasanya glamour membuat audiens mereka merasa tidak relate dan tidak terkoneksi. Belum lagi karena demandnya tinggi, seringkali sulit untuk mencocokan jadwal mereka.

Penulis

  • Spill Tekno

    Spilltekno.com adalah website teknologi yang membahas mengenai software, aplikasi, reviews, tips dan trik. Kami akan terus berusaha untuk memberikan informasi terbaru. Lihat semua pos

Baca Juga:  Panduan Sukses Berjualan Online 🚀 - Baca Artikelnya Sekarang!

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *